Pantai panggadaran,kalau anda belum pernah kesini,anda akan menyesal,karena pantai pangadaran yang terdapat dan termasuk wilayah jawa barat ini begitu indah nan elok laut serta pemandangannya, sungguh kuasa Allah swt yang tiada duanya,
Pantai Pangadaran merupakan salah satu tujuan wisata turis dosmetik dan manca negara,selain pantai nan elok di pangadaran ini pun terkenal dengan cagar alamnya yang kaya dengan berbagai macam hewan yang di lindungi oleh pemerintah.
Penduduk di sekitar pangadaran pun amat ramah - ramah dan santun - santun, penginapannyapun harganya tergolong ekonomis.
Menggenai aset jalan menuju lokasi, sangat mudah dan jalannya pun bagus di hotmix semua sampai tujuan,
Bila anda belum ada tujuan untuk melewatkan malam tahun baru 2017, saya sarankan anda datang berkunjung ke pantai panggadaran,anda di sini bisa melihat betapa indahnya terbit dan tenggelamnya matahari,dan pada malam perayaan tahun baru,pemerintah panggadaran dan jajarannya akan menyajikan beberapa hiburan gratis, selain itu para pedagang udang lobsterpun akan ikut meramaikan suasana malam tahun baru anda.pastinya harganyapun terjangkau oleh kita.
Pantai pangadaran merupakan pantai selatan yang terkenal dengan ombak dan mistisnya,konon cerita Prabu Siliwangi penguasa tanah pasudan yang sakti mandra guna itu menikah dengan Ratu pantai selatan penguasa pantai panggadaran ini.
Pantai panggadaran merupakan salah satu tempat yang tepat untuk merayakan malam tahun baru anda,daripada anda jauh- jauh untuk merayakan tahun baru anda, sebaiknya anda berkunjung ke panggadaran,apalagi sekarang moment yang pas dengan liburan sekolah,pastinya akan semakin banyak yang berkunjung dan makin meriahlah suasana pantai pangadaran.