PANDUAN MERAWAT BAYI YANG CERDAS

Seorang bayi merupakan anugerah yang di berikan kepada kita yang tak ternilai harganya maka dari itu kita wajib menjaga dan merawatnya semaksimal mungkin,seorang bayi kalau di lihat dari segi fisiknya sangatlah lemah,jadi kita harus benar dalam merawatnya,inilah Panduan merawat bayi yang cerdas berdasar sumber resmi dettol.



1.Melindungi bayi dari kuman
Bayi kita sangatlah beresiko terserang kuman ,karena kekebalan tubuh alaminya belum sempurna,ada beberapa cara yang bisa kita lakukan untuk melindungi bayi kita agar tidak terkena infeksi kuman :
- Memberi air susu ibu, kenapa ( ASI ) iya karena air susu ibu  merupakan atau banyak mengandung antibiotik yang cukup tinggi yang dapat membunuh berbagai kuman yang akan menyerang tubuh bayi kita.jadi sangat di sayangkan apabila seorang ibu yang dengan sengaja tidak memberikan air susunya tapi di ganti susu formula,karena bagaimanapun air susu ibu adalah yang terbaik bagi bayi.
- Imunisasi,imunisasi juga merupakan suatu cara yang penting melindungi bayi dari penyakit yang lebih berat seperti cacar air dan polio.
- Mencuci tangan,ini harus kita lakukan  karena dengan rajin mencuci tangan akan menghilangkan kuman yang menempel ditangan kita ,sebelum kita memegang bayi kita.

Kuman penyakit infeksi ada di mana - mana  di sekeliling kita,sebagian besar dari rumah,ini berasal dari binatang,dan manusia (dari dalam dan luar tubuh mereka )serta dari makanan dan air,ditangan kita yang kotor banyak menempel kuman yang bisa mengakibatkan penyakit,diare,muntah - muntah,infeksi kulit juga filek.maka dari itu rajinlah mencuci tangan bila anda sayang sama bayi anda.

2.Mensterilkan peralatan
Panduan merawat bayi yang cerdas kedua yaitu mensterilkan peralatan,maksudnya,
- Rendam peralatan bayi didalam larutan pensteril dan biarkan  selama beberapa saat sesuai petunjuk.
- Untuk merebus peralatan seperti dot dan yang lainnya dengan menggunakan panci besar yang ada tutupnya selama 3 menit untuk dot,kalau peralatan yang lainnya bisa  10 menit lamanya tidak apa- apa.

3.Makanan tambahan
Anda bisa memberikan makanan lunak ketika bayi kita usia 4 sampai 6 bulan,dengan syarat,
-tangan ,peralatan makan dan masakan harus dicuci bersih sebelumnya untuk menghidari dari kuman.
- Cuci buah dan sayur dengan air bersih.
- Masak makanan bayi sampai matang  aduk rata dan periksa panasnya.
- Makanan bayi tidak boleh di hangatkan dua kali.
ASI adalah makanan yang terbaik dan paling alami untuk bayi,bayi harus diberi ASI eksluksif tanpa makanan dan minuman lain sejak lahir sampai berusia 4- 6 bulan,bayi harus di beri ASI sampai berusia 2 tahun.
fakta harus ASI :
- ASI mengandung semu gizi yang di butuhkan  untuk dapat tumbuh dan berkembang.
- ASI paling aman dan selalu siap di berikan karena tidak pernah terlalu panas atau terlalu dingin dan tidak pernah basi.

4.Kebersihan ibu saat menyusui
 bayi sangat rentan dengan berbagai kuman,untuk mengurangi resiko bayi terkena kuman saat di susui :
- Cuci tangan anda sampai bersih.
- Sabuni tangan anda  kemudian gosokkan ke tangan bayi.
- Jaga puting anda tetap bersih dan kering agar tidak luka dan terkena infeksi.
- ganti BH yang kotor dan jangan gunakan BH yang berlapis plastik.

Cara memeras ASI ,jika memeras susu diperlukan usahakan supaya susu anda tidak terkena kuman dengan cara sebagai berikut :
- Cuci tangan dan keringkan sebelum memeras susu.
- Sterilkan semua peralatan.
- Simpan susu di tempat yang sejuk,susu hanya bisa bertahan 8 jam sampai 1 hari,lebih dari itu susu sudah basi jangan di kasihkan kepada bayi.
- ASI hasil memeras sendiri tidak boleh di panaskan atau di rebus,karena akan menghilangkan fungsi atau kandung gizi yang ada di ASI itu.

 baca juga :http://www.arsashare.com/2017/02/makanan-wajib-ibu-hamil-trimester.html
5.Memberikan bayi susu botol 
bagi ibu yang harus memberi susu formula kepada bayinya harus :
- memperhatikan apakah susu yang di berikan sesuai untuk usia bayi.
- mengikuti petujuk cara penyimpanan dan periksa kadaluwarsanya.
-cuci tangan sebelum menyiapan susu dan lihat ukuran takarannya.
- gunakan air mendidih yang sudah dingin.
- gunakan botol susu yang sudah di sterilkan dahulu.

demikian panduan merawat bayi yang cerdas semoga barguna dan bermanfaat bagi anda.